Print server adalah alat yang dapat digunakan untuk mengakses printer, atau gadget lain (scanner, external hard drive, flash drive, memory card reader, USB webcam, dan USB speaker) dari komputer mana saja tanpa harus ada komputer yang bertindak sebagai server. Didesain untuk berbagi USB dengan seluruh jaringan (print LAN), di rumah maupun di kantor.
Cara kerja nya : Satu PC di jadikan sebagai Printer Server untuk semua Client dapat mengakses printer melalui satu PC tersebut dalam suatu jaringan. PC yang akan di jadikan Printer Server tersebut akan di install driver dari printer yang akan digunakan, kemudian PC tersebut kita sharing printer sehingga Client bisa mendapatkan hak untuk mengakses printer melalui server tersebut. Client akan mengatur IP dan menyesuai kan dengan IP Server sehingga Client bisa mengakses ke printer tersebut.
Contoh Gambar Printer Server :
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "Apa itu Printer Server"
Post a Comment